Blog resmi Google di Indonesia
Cari tahu apa yang sedang dilakukan Google di Indonesia
Beberapa insight penting dari 2.602 proposal penggunaan AI untuk kebaikan sosial
Monday, September 16, 2019
Selama beberapa tahun terakhir, kami telah menerapkan riset dan hasil rekayasa utama Google AI pada berbagai project yang berdampak positif bagi masyarakat, termasuk
meramalkan banjir
,
melindungi ikan paus
, dan
memprediksi bencana kelaparan
. Kecerdasan buatan (AI) memiliki potensi luar biasa untuk mengatasi masalah besar di bidang sosial, kemanusiaan, dan lingkungan. Namun untuk mewujudkan potensi itu, kecerdasan buatan harus mudah diakses oleh organisasi yang sudah bergerak di bidang-bidang tersebut. Maka, melalui
Google AI Impact Challenge
yang dimulai pada Oktober 2018,
kami secara terbuka mengajak organisasi di seluruh dunia untuk mengirimkan
ide-ide mereka tentang penggunaan AI untuk membantu mengatasi tantangan masyarakat
.
Laporan “
Insight dari Google AI Impact Challenge
” menunjukkan beragam organisasi yang ingin menggunakan AI untuk menangani masalah besar. Di dalamnya juga diidentifikasi beberapa tren peluang dan tantangan dalam penggunaan AI untuk kebaikan sosial. Berikut ini adalah beberapa hal yang kami pelajari—
baca dokumen lengkapnya
untuk detail lebih lanjut.
AI memiliki relevansi global
Kami menerima 2.602 proposal dari enam benua dan 119 negara yang mengajukan berbagai project mengenai masalah di sangat banyak bidang, dari pendidikan hingga lingkungan. Beberapa pengirim sudah memiliki pengalaman dengan AI, tetapi 55 persen organisasi not-for-profit dan 40 persen inisiatif sosial for-profit belum memilikinya.
Berbagi sumber daya akan membantu project sejenis
Saat memeriksa semua proposal, kami melihat bahwa banyak orang menghadapi masalah yang sama dan bahkan menggunakan pendekatan yang sama. Sebagai contoh, kami menerima lebih dari 30 proposal yang mengusulkan penggunaan AI untuk mengidentifikasi dan mengelola hama pertanian. Laporan ini mencantumkan daftar proposal project yang sejenis, yang diharapkan akan mendorong orang agar berkolaborasi dan berbagi sumber daya dengan pihak lain yang menghadapi masalah serupa.
Tidak perlu menjadi ahli untuk menggunakan AI demi kebaikan sosial
AI sekarang makin mudah diakses dengan adanya library machine learning baru dan fitur-fitur open source lain, seperti
Tensorflow
dan
ML Kit
, sehingga orang tidak selalu membutuhkan keahlian teknis untuk memanfaatkan teknologi ini. Organisasi tidak lagi membutuhkan orang dengan skill AI yang tinggi, dan mereka tidak harus memulai dari nol. Lebih dari 70 persen proposal, dari semua jenis sektor dan organisasi, telah menggunakan framework AI yang sudah ada saat ini untuk mengatasi tantangan mereka.
Padukan keahlian teknis dan sosial untuk project yang sukses
Berbekal keahlian baik dalam hal sosial maupun teknis AI, sejumlah organisasi berhasil mendesain dan menjalankan project dengan sukses dari awal hingga akhir. Dalam proposal-proposal paling komprehensif yang kami terima, terdapat kemitraan antara lembaga nonprofit yang mempunyai keahlian tinggi di bidangnya dan institusi akademik atau perusahaan teknologi yang memiliki keahlian teknis.
ML bukan satu-satunya jawaban
Beberapa masalah dapat diatasi dengan metode alternatif selain AI—dan hasilnya lebih cepat, lebih mudah, dan lebih murah. Misalnya, beberapa organisasi mengajukan penggunaan machine learning untuk menyediakan pengetahuan dan alat hukum yang sesuai kepada orang-orang yang tidak mampu. Meski AI dapat membantu, tujuan tersebut dapat dicapai melalui situs yang didesain dengan baik. Kita telah melihat dampak yang dapat diberikan AI dalam menyelesaikan masalah, tetapi kita tidak boleh mengabaikan pendekatan yang lebih sederhana.
Sekarang ini, penggunaan AI untuk kebaikan sosial terus meluas secara global—dan banyak organisasi sudah menggunakan AI untuk mengatasi banyak sekali tantangan masyarakat. Dengan makin banyaknya organisasi di sektor sosial yang mengakui potensi AI, kita semua akan memiliki peran untuk mendukung upaya mereka dalam mewujudkan dunia yang lebih baik.
Labels
@SolarChapter
#
#17Agustus
#2022
#2023
#AcceleratedWithGoogle
#AcceleratorProgram
#accessibility #Googleorg
#AccessPartnership
#AdsDataManager
#AdsSafetyReport
#AdsTransparencyCenter
#AdvancedProtectionProgram
#AI
#AIbertanggungjawab
#AIEngineer
#AIGeneratif
#AIGeneratif #GenerativeAI #GoogleCloud #LLM
#AIGeneratif #GenerativeAI #GoogleCloud #OTT #JurnalismeDigital
#AIGenerative
#AIGenerative #GenerativeAI #GoogleCloud #GoogleWorkspace
#AImultimodal
#AIopportunityAgenda
#AIOverviews
#AIPolicyandSkillingLab
#AIUntukKreator
#AJI
#AJIIndonesia
#akademidigital
#AlamSehatLestari
#Algorocks
#AMI
#AMIAwards
#AMSI
#AnalisisData
#analysysmasonreport
#Android
#AndroidSecurity
#APACSustainabilitySeedFund
#Apigee
#Aplikasi
#AppHub
#ArtificialIntelligence
#Aruna
#ASEAN
#AsiaPacific #GoogleNewsInitiative
#AsosiasiGameIndonesia
#AsosiasiGamesIndonesia
#ASRI
#AstraFinancialIndonesia
#AstraInternational
#AutomotiveInsights
#AVPN
#B20
#BainandCompany
#Bangkit
#Bangkit2021
#Bangkit2022
#Bangkit2023
#Bangkit2024
#Bard
#Bard Advanced
#BardBahasaIndonesia
#Bawaslu
#BCA
#Beauty
#BeautyandPersonalCare
#BeautyTrends
#BebrasIndonesia
#Belajarid
#BerlangganandenganGoogle
#BerubahDigital
#Bicarakanid #Terbaik2022 #PlayStore
#BigQuery
#BijakMemilih
#BRANDCAST
#BrandInsights
#BRI
#BRIN
#BSSN
#BuildwithAI
#BusinessSite
#Canvas
#capstoneproject
#CareerFair
#Cashless
#CDP
#CekFakta
#CekFakta #HariCekFaktaInternasional
#CeritaUMKM
#CertifiedEducator
#chirp
#Chrome
#Chromebook
#ChromeVox
#Circletosearch
#Classroom
#ClassroomAnalytics
#cloud
#CloudComposer
#cloudcomputing
#CloudNext
#CloudNext23
#cloudnext24
#CloudPartnership
#CloudSecurity
#CloudSkillsBoost
#CloudSQL
#CloudVisionAPI
#codey
#Cookies
#Course
#Cybersecurity
#DANA
#DanceChallenge
#DataAnalytics
#DataEngineer
#Dataprivacy
#DecodeGoogle
#DecodewithGoogle
#DecodingDecision
#Deepfake
#DeepMind
#DemandGen
#DemoDay
#DestinationInsights
#Developer
#developerstudentclubs
#developerstudentclubs #GDSCID2022
#DeveloperTraining
#DewanPers
#DiamondAward
#DiamondPlayButton
#DigitalBreezeInteractive
#DigitalEntrepreneurshipAcademy
#DigitalFirstNewsroom
#DigitalGrowthProgram
#DigitalInnovationNetwork
#DigitalMarketing
#DigitalSkilling
#DigitalTalentScholarship
#DOKU
#Doodle
#DreamScreen
#DreamsStudio
#DTS
#DuetAI
#DuetAIforGoogleCloud
#duetaiforworkspace
#EarthDay
#ecommerce
#EconomicContribution
#eConomySEA2022
#eConomySEAReport
#EducationPlus
#eFishery
#EkonomiSirkular
#ElectricVehicle
#EnvironmentalJournalism
#EternalDreamStudio
#EventTicketsCenter
#ExperimentBard
#Finance
#FinanceTrends
#Firebase
#Fishku
#FlexingLocal
#FlipPhone
#Flutter
#FNB
#FoldablePhone
#FoodandBeverage
#FoodTrends
#FoundersAcademyAPAC
#Freya
#FutureofEducation
#futurofeducation
#G20
#G4ID2022
#G4M
#GA4training #GA4 #GoogleAnalytics4 #GoogleAnalytics
#GAC
#GambirStudio
#Game
#GameDeveloper
#Games
#Gaming
#Ganjar
#GapuraDigital
#GCC
#gdocs
#GDSC
#Gemini
#Gemini1.5Pro
#GeminiAdvanced
#GeminiNano
#GeminiPro
#GeminiUltra
#genAI
#GenerationGoogleScholarship
#GenerativeAI
#GFE
#GfS
#GfS; #GoogleforStartups; #GoogleforStartupsAccelerator; #EkonomiSirkular
#GfS; #GoogleforStartups; #GoogleforStartupsAccelerator; #IndieGamesAccelerator #GFSwomenFounders #WomenFounders #StartupAcademy #UnityPlay
#GFSA
#Gibran
#GKE
#GlobalFishingWatch
#GlobalForestWatch
#Glutara
#gmail
#gmeet
#GML2024
#GNI
#GNI #GoogleNewsInitiative #IMA #IndependentMedia Accelerator #Tempo #AJI #AMSI
#GNIIndonesiaTrainingNetwork
#GNIInnovationChallenge
#GNIStartupsLab
#GNIStartupsLab #GoogleNewsInitiative #GNI
#GNIYouthVerificationChallenge
#GNIYouTube
#GoDigitalASEAN
#GoogelMerchantCenter
#Google.org
#Google4ID
#Google4ID2018
#GoogleAdMob
#GoogleAds
#GoogleAdSense
#GoogleAIUntukIndonesiaEmas
#GoogleAnalytics
#GoogleArtandCulture
#GoogleAssignments
#GoogleAssistant
#GoogleBerita
#GoogleBusinessProfile
#GoogleBusinessProfiles
#GoogleCalendar
#GoogleCareerCertificates
#GoogleChat
#GoogleClassroom
#GoogleCloud
#GoogleCloud #aiRetail #VertexAIvision #machinelearning
#GoogleCloud #TelkomIndonesia #GoogleCareerCertificates #GoogleforStartupsCloudProgram #GFS #GoogleforStartups
#googlecloudnext
#googlecloudnext2024
#GoogleCloudSummit
#GoogleDeveloper
#GoogleDeveloperGroups
#GoogleDevelopers
#GoogleDeveloperStudentClubs
#GoogleDocs
#GoogleEarth
#GoogleEarthTimelapse
#GoogleEdu
#GoogleFlights
#GoogleforEdu
#GoogleforEducation
#GoogleforIndonesia
#GoogleforIndonesia #Google4ID #G4ID2022
#GoogleforIndonesia #Google4ID #G4ID2022
#GoogleForm
#GoogleforMedia
#GoogleforStartup
#GoogleforStartups
#GoogleforStartups; #StartupAcademyIndonesia
#GoogleforStartupsAccelerator
#GoogleforStartupsCloudProgram
#GoogleIO
#GoogleKubernetesEngine
#GoogleLabs
#GoogleLens
#GoogleMaps
#GoogleMapsAPI
#GoogleMapsReviews
#GoogleMarketingLive
#GoogleMarketingPlatform
#GoogleMeet
#GoogleNews
#GoogleNewsInitiative
#GoogleOne
#Googleorg
#GooglePasswordManager
#GooglePhotos
#GooglePlay
#GooglePlayAcademyStudyJam
#GooglePlayBooks
#GooglePlayProtect
#GoogleSafetyCenter
#GoogleSearch
#GoogleSearchCentral
#GoogleSheets
#GoogleSlides
#GoogleSolutionChallenge
#GoogleTranslate
#GoogleTravelInsights
#GoogleTrends
#GoogleWorkspace
#GoogleWorkspaceEdu
#GoogleWorkspaceIndividual
#GrowwithGoogle
#GSC
#GWG
#GWG2023
#GWGCareerFair
#HabibulQuran
#Haribatiknasional2023
#HariBumi
#HariCekFaktaInternasional
#HariImlek
#HariKartini
#HariKelautanNasional #GoogleforStartups #ArunaIndonesia
#HariKeluargaNasional
#HariPersNasional
#HariPuisiNasional
#HariUMKMNasional
#HariUMKMNasional2022
#HariUMKMNasional2023
#Hiburan
#HireHub
#hoaks
#holidayscam #giveawayscam
#howsearchworks
#HPlipat
#HUTJakarta496
#HUTRI
#HUTRI78
#I/O2023
#I/O2024
#I/O2024 #Gemini
#IMA
#imagen
#ImpactReport2023
#Impactto
#ImSuperShy
#INCO
#IndependentJournalist
#IndependentMediaAccelerator
#IndieGamesAccelerator
#IndieGamesGroupsIndonesia
#Indonesia
#IndonesianWomeninGame
#Infinix
#Influencer
#IniRamadanKita
#InspirewithGoogle
#InternationalFactCheckingDay
#InternationalWomen'sDay
#IO
#IO2023
#IOH
#ITsupport
#ITSupportCertificate
#Jakarta
#Jakarta #KoinWorksNEO
#JakartaAIResearch
#JetpackCompose
#Jomblove
#JournalistStudio
#JuaraAndroid
#JuaraAndroid #GoogleDevelopers #GoogleDevelopersIndonesia
#JuaraGCP
#jurnalismeberkualitas
#KalbeDigitalLab
#KampusMerdeka
#Kemdikbud
#Kemdikbudristek
#KemendikbudRistek
#Kemenkop
#Kemenparekraf
#Keuangan
#KitaLulus
#KoinWorks
#Kominfo
#Kompascom
#KopiKenangan
#KPPU
#KPU
#kreator
#Kumpul
#KunalSoni
#Label
#LapakIn
#LaporanKeamananIklan
#LaporanTransparansiIklan
#LauraMaeMartin
#lawanhoaks
#LeangKarampuang
#LearnLM
#LensMaps
#LensView
#LenteraNusantara
#LiterasiDigital
#LLM
#LocalNewsFoundry
#LTI
#LukisanGua
#LunarNewYear2023
#LunarNewYear2024
#MachineLearning
#MadeOnYouTube
#Mafindo
#MagnusDigitalIndonesia
#Maps
#MediaandEntertianment
#MediaBriefing
#MenKopUKM
#merdekabelajar
#MikeJittivanich
#Mindtera
#MiniG4M3
#MinistryOfTourism
#Misinformasi
#MITRAISE
#MitraNetra
#mobiledevelopment
#MOH
#MyAdsCenter
#NajwaShihab
#Narasi
#Naratik
#NationalPressDay
#NationalSMBDay
#Neal'sletter2024
#NeatTip
#NewFeature
#NewJeans
#NewsEquityFund
#NewsShowcase
#next24
#NijiGames
#Noice
#NotebookLM
#nuMetagen
#Octopus
#OwnGames
#OxfordEconomics
#PaLM
#PasarMIKRO
#PauseDulu
#PaymentOption
#PedomankomunitasYouTube
#Pemilu
#pendidiktersertifikasi
#PerformanceMax
#perpresjurnalisme
#PersonalLearning
#Pinpoint
#Play
#PlayAcademy
#PlayBest2023
#PlayStore
#PowerSchool
#PracticeSets
#prebunking
#PrivacySandbox
#productivity
#ProductivityTips
#ProductManager
#ProfilBisnis
#ProgramIT #Bangkit #GoogleCareerCertificates #GCC #GDSC #GSC #GoogleDeveloperStudentClub #GoogleSolutionChallenge
#ProgramPerlindunganLanjutan
#ProjectGreenLight
#ProjectManagement
#Publisher
#PusatIklan
#PusatTransparansiIklan
#Putri Alam
#PutriAlam
#Ramadan2024
#RandyJusuf
#ReadAlong
#RecheckSebelumKegocek
#RechekSebelumKeGocek
#Remix
#ResourceTab
#responsibleAI
#Revenue
#RichResultsTestTool
#RiggedBoxSoftworks
#rutekhususmotor
#SaferInternetDay
#SaferInternetLab
#SaferLearning
#SaferwithGoogle
#Safety&Security
#SAIL
#Samples
#Samsung
#SandiagaUno
#SchoolwithGoogle
#SchoolwithGoogle#LessonLibrary
#Screencast
#SDG #developer
#Search
#SearchAds
#SearchCentral
#SearchConsole
#SearchConsoleTraining
#SearchFundamentals
#Searchgallery
#SearchLabs
#SearchOfftheRecord
#sekolahkebangsaan
#SEO #Search #GoogleSearch
#SeribuKartini
#sertifikasi
#SGE
#Shorts
#SIS
#SMBInternationalDay #GoogleFacilitator #DigitalEntrepreneurshipAcademy
#SMBInternationalDay #GoogleFacilitator #DigitalEntrepreneurshipAcademy
#SMESCO
#SMSI
#SolutionChallenge
#SolutionChallenge2023
#SolutionChallenge2024
#SolveforSustainability
#StartupAcademyIndonesia
#StartupCampus
#StikerBaru
#StreetView
#StudyJams
#Suaracom
#SubscribewithGoogle
#subseacable #kabelbawahlaut #googlecloud
#SundarPichai
#Sustainability
#Swirl
#TagManager360
#TamiAulia
#Tech
#Technology
#TechTrends
#TeDi
#telkomsel
#Temasek
#TentangAnak
#TentangGambarIni
#TentangHasilIni
#TetenMasduki
#TextToSpeech
#TheAnywhereSchool
#TheAsiaFoundation
#ThinkPolicy
#ThinkTech
#ThinkwithGoogle
#Tips
#Tools
#Top10DemoDay
#Toyota
#TrackingProtection
#TranslationHub
#Transportation
#TravelInsights
#traveloka
#TravelTrends
#Trends
#TrustedMediaSummit #AJI #GNI
#TularNalar
#UMKM
#Unity
#UnityCertifiedAssociate
#UnityProTraining
#University
#UTDI
#UXdesign
#ValentineDay
#Veo
#vertexAI
#Video360
#Vidio
#Virtual Try-On
#WillieSalim
#Wisnu
#WomenDevelopersAcademy
#WomenFoundersAcademy
#WomenProgram
#WomenWill
#WonderReader
#WorkInTech
#Workspac
#Workspace
#WorkspaceforEducation
#WorldTourismDay #TravelInsights #2022 #GoogleTrends #DestinationInsights
#YearInSearch
#YearinSearch2021
#YearinSearch2022
#YearinSearch2023
#YIS2022
#YIS2022 #Umroh #halal #Muslim #MakananMinuman
#YolandaSastra
#YossiMatias #AI
#YouTube
#Youtube #Youtubeadsleaderboard
#YouTubeCreator
#YouTubeCreatorProgram
#YouTubeEndOfYear
#YouTubeEOY2023
#YouTubeHealth
#YouTubeImpactReport
#YouTubeInnovationFunding
#YouTubeKids
#YouTubeMusic
#YouTubeNews
#YouTubeNewsCreatorWorkshops
#YouTubeRewind
#YouTubeSearch
#YouTubeShorts
#YouTubeWorksAwards
#YouTubeWorksSEA
#YukPahamiPemilu
4AI
AI
AI Challenge
AIbootcamp
Akun Google
Alifah Ratu Saelynda
Andi Zuhaerini
Android
art camera
Asian Games
Asisten Google
Atta Halilintar
Bahasa Jawa
Bahasa Sunda
batik
Beasiswa
BumperAds
cardboard
cloud
consumerinsights
Copyright
Copyright Match Tool
Creators For Change
Datally
DestinationInsights
Developer
Developer Student Clubs
Developers
Dicoding
Doodle
Ekonomi Internet
Ekosistem Leuser
EnvironmentalInsightsExplorer
Faculty Training
Game Developer
ganjil genap
GiniGiniGoOnline
google
Google Account
Google Ad Manager
Google Ads
Google Assistant
google bisnisku
Google Developers
Google Developers Kejar
Google Developers Kejar 2018
Google Earth
Google Go
Google Indonesia
Google Maps
Google Marketing Platform
google my business
Google News
Google Penelusuran
Google Photos
Google Play
Google Play Protect
Google Search
Google Translate
Google Untuk UKM
Google Untuk UKM 2018
Google.org
googlecloud
googlecloudplatform
GoogleKubernetesEngine
Googlesearch
HAkA
Iklan YouTube
Indonesia Android Kejar
Internet Economy
IWAPI
Job on Google Search
Kartu Hadiah
Kementerian Perindustrian
konsumen
Leaderboards
Lunar New Year
Machine Learning Crash Course
Made with AI
MajuRameRame
monas
Motor
Mudik
navigasi
Next Billion Users
Otomotif
Photoscan
Putri Sudewi
Ramadan
retail
riset
rute khusus motor
Sahabat Go Digital
sangiran
Search
ShadowPlay
Student Developer Clubs
Temasek
TensorFlow
Think with Google
thinkwithgoogle
travel
UKM lokal
YouTube
Youtube Creators
YouTube FanFest
YouTube FanFest Live Show
YouTube FanFest Showcase
YouTube Go
YouTube Indonesia
YouTube Kids
YouTube Music Session
YouTube NextUp
YouTube Pop
YouTube Pop-up Space
YouTubeAds
YTFFID
Archive
2024
Jul
Jun
May
Apr
Mar
Feb
Jan
2023
Dec
Nov
Oct
Sep
Aug
Jul
Jun
May
Apr
Mar
Feb
Jan
2022
Dec
Nov
Oct
Sep
Aug
Jul
Jun
May
Apr
Mar
Feb
Jan
2021
Dec
Nov
Oct
Sep
Aug
Jul
Jun
May
Apr
Mar
Feb
Jan
2020
Dec
Nov
Oct
Sep
Aug
Jul
Jun
May
Apr
Mar
Feb
Jan
2019
Dec
Nov
Oct
Sep
Aug
Jul
Jun
May
Apr
Mar
Feb
Jan
2018
Dec
Nov
Oct
Sep
Aug
Jul
Jun
May
Apr
Mar
Feb
Jan
2017
Dec
Nov
Sep
Aug
Jul
Apr
Mar
Feb
2016
Dec
Nov
Oct
Feed